kata sifat dalam bahasa mandarin

Kumpulan Kata Sifat Dalam Bahasa Mandarin

Kumpulan Kata Sifat Dalam Bahasa Mandarin 2240 1260 Luminous Learning Centre

Memiliki kosakata bahasa Mandarin yang cukup dapat membantu Anda untuk memahami pembicaraan atau tulisan dalam bahasa Mandarin. Untuk seorang pemula, bisa mulai mempelajari kosakata dari yang paling dasar, salah satunya adalah kata sifat. Dengan memahami kata sifat, Anda tentu dapat menjelaskan benda, warna, penampilan, dan bahkan kepribadian seseorang.

Jika Anda bertanya-tanya bagaimana kata sifat dalam bahasa Mandarin, langsung saja simak pembahasan berikut ini agar bisa kemampuan bahasa Mandarin Anda semakin lancar.

Kata Sifat Dalam Bahasa Mandarin

1. Kata Sifat untuk Menjelaskan Dimensi, ukuran, dan Jarak

Bahasa IndonesiaPinyinHuruf Hanzi

Besar

dà de大的

Kecil

xiǎo de小的

Sempit

zhǎi de

窄的

Luas

kuān kuò de

宽阔的

Tinggi

gāo de

高的

Pendek

ǎi de矮的
Beratzhòng de

重的

Ringan

qīng de轻的
Rendahdī de

低的

Dekatjìn de

近的

Jauhyuǎn de

远的

2. Kata Sifat untuk Menjelaskan Value

Bahasa IndonesiaPinyinHuruf Hanzi

Baik/Bagus

hǎo de好的

Buruk

zāo gāo de糟糕的
Mengagumkanbàng de

棒的

Jelekchà de

差的

3. Kata Sifat untuk Menjelaskan Rasa dan Indera

Bahasa IndonesiaPinyinHuruf Hanzi

Dingin

liáng de凉的
Panasrè de

热的

Hangat

nuǎn huo de暖和的
Lembutróu ruǎn de

柔软的

Nyaman

shū fu de舒服的
Menyakitkanténg de

疼的

Pahit

tòng kǔ de

痛苦的

4. Kata Sifat untuk Menjelaskan Kepribadian dan Perilaku Seseorang

Bahasa IndonesiaPinyinHuruf Hanzi

Baik

shàn liáng de善良的
Berpikiran terbukakāi míng de

开明的

Riang

yōu mò de幽默的
Ramahyǒu hǎo de

友好的

Gila

fēng kuáng de疯狂的
Terbukalěng jìng de

开朗的

Introvert

nèi xiàng de 内向的
Senang/Bahagiakuài le de / kāi xīn de

快乐的 / 开心的

Gelisah

fán zào de烦躁的
Kesaljǔ sàng de

沮丧的

Sedih

shāng xīn de伤心的/难过的
Kesepiangū dān de

孤单的

Emosional

bǎi gǎn jiāo jí de百感交集的
Kalemlěng jìng de

冷静的

5. Kata Sifat untuk Menjelaskan Kecepatan dan Tingkat Kesulitan

Bahasa IndonesiaPinyinHuruf Hanzi

Cepat

kuài de快的
Lambatmàn de

慢的

Sederhana

jiǎn dān de简单的
Mudahróng yì de

容易的

Sulit

kùn nán de

困难的

6. Kata Sifat untuk Menjelaskan Warna

Bahasa IndonesiaPinyinHuruf Hanzi

Merah

hóng sè de红色的
Birulán sè de

蓝色的

Hijau

lǜ sè de绿色的
Kuninghuáng sè de

黄色的

Hitam

hēi sè de黑色的
Putihbái sè de

白色的

Warna gelap

shēn sè de深色的
Warna terangqiǎn sè de

浅色的

7. Kata Sifat untuk Menjelaskan Bentuk dan Tekstur

Bahasa IndonesiaPinyinHuruf Hanzi

Bulat

yuán xíng de圆形的
Melingkarhuán xíng de

环形的

Halus

guāng huá de光滑的
Kasarcū cāo de

粗糙的

8. Kata Sifat untuk Menjelaskan Rasa Makanan

Bahasa IndonesiaPinyinHuruf Hanzi

Manis

tián de甜的
Asinxián de

咸的

Asam

suān de酸的
Pahitkǔ de

苦的

Pedas

là de

辣的

9. Kata Sifat untuk Menjelaskan Fisik

Bahasa IndonesiaPinyinHuruf Hanzi

Tua

lǎo de老的
Mudanián qīng de

年轻的

Kuat

qiáng zhuàng de强壮的
Lemahruò xiǎo de

弱小的

Sakit

bìng de病的
Gesitmǐn jié de

敏捷的

10. Kata Sifat untuk Menjelaskan Penampilan

Bahasa IndonesiaPinyinHuruf Hanzi

Cantik

piào liang de漂亮的
Jelekchǒu lòu de

丑陋的

Indah

měi lì de美丽的
Gemukpàng de

胖的

Kurus

shòu de瘦的
Rapi/Cantik/Tampanhǎo kàn de

好看的

Imut

kě ài de可爱的
Menarikyǒu mèi lì de

有魅力的

Kaya

pín qióng de贫穷的
Miskinfù yǒu de

富有的

Nah, itulah kata-kata sifat dalam bahasa Mandarin yang perlu Anda pelajari. Agar kemampuan Anda semakin lancar, Anda bisa coba untuk membuat kalimat dari kata-kata sifat tersebut.

Sebagai seorang pemula, belajar bahasa Mandarin bisa menjadi hal yang cukup sulit karena Anda belum tahu harus mulai dari mana untuk mempelajarinya. Agar tidak bingung, Anda bisa mengikuti kelas bahasa Mandarin di tempat kursus. Mengikuti kelas bahasa Mandarin di tempat kursus bahasa seperti Luminous mungkin bisa membantu karena Anda akan mendapat bimbingan mentor yang berpengalaman.

Luminous sebagai tempat kursus bahasa memiliki program bahasa Mandarin untuk Anda yang ingin mempelajarinya. Yuk, ikut kelas Mandarin di Luminous Learning Centre dengan harga terjangkau sekarang juga!

Related Articles:

Back to Blog

Enroll Now

    Kelas yang Diminati

    This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.

      What Can We Do for You?

      Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut mengenai courses yang tersedia dan fleksibiltas metodologi belajar, silakan isi form dibawah ini untuk selanjutnya dihubungi oleh team representative Luminous Learning Centre.

      Contact Us

      Luminous Learning Centre

      Jl. Cikajang no. 17, Petogogan, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, 12170

      info@learnwithluminous.com

      +62 21 2708 3411

      +62 851 5673 7210

      Hours:

      Monday-Friday: 10:00–19:00 Saturday: 09:00–15:00 Sunday: Closed

      Get in Touch

        Kelas yang Diminati

        This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.

        ×